TNI Selalu di Hati Rakyat, Dalam Pemasangan Batu Pengerasan Jalan di TMMD Kodim Blora

    TNI Selalu di Hati Rakyat, Dalam Pemasangan Batu Pengerasan Jalan di TMMD Kodim Blora
    Anggota Satgas TMMD ke 113 Kodim Blora Serka Pujianto bersama warga gotong royong menata batu timbun di desa Pengkoljagong

    BLORA - TMMD ke-113 Kodim 0721/Blora dengan Dansatgas TMMD Letkol Inf Andy Soelistyo KP, S.Sos., M.Tr (Han) mengambil tema “TMMD Wujud Sinergi Membangun Negeri” dengan lokasi di Desa Pengkoljagong, Kec. Jati, Kab. Blora, telah memasuki pra TMMD.

    Untuk merampungkan kegiatan pembangunan fisik gotong royong di desa Pengkoljagong, Kec. Jati, Kabupaten Blora masih terjaga dengan baik.

    TMMD ke 113 Kodim 0721/Blora kegiatan hari ini pemasangan batu urug untuk pengerasan jalan, TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 113 Kodim Blora, Serka Pujianto, Jumat (29/4/2022), mengatakan semakin kuatnya rasa kebersamaan yang terjalin antara Satgas TMMD dengan warga desa Pengkoljagong membuktikan dalam waktu 10 hari mereka semakin menyatu dalam suka dan duka pengerjaan pengerasan jalan.

    Antara TNI dengan warga selalu kompak bergotong royong dan bahu membahu tanpa pamrih dan tulus ikhlas.

    Blora Jateng Tmmd Reg ke 113
    Purwanto

    Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Pra TMMD Siap Muluskan Jalan Sepanjang...

    Artikel Berikutnya

    Supir Truk Bangga Bisa Bantu Pekerjaan TMMD...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Rutan Blora Ikuti Pengarahan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan via Zoom Meeting

    Ikuti Kami